Rabu, 18 Mei 2011

Profil SUJU part 2

hai temen, ini postingan keduaku tentang profil SUJU, maap yak, lama banget nungguin postingan ni

Sungmin
Nama asli: Lee Sungmin
Nama Mandarin: Cheng Min
Nama panggilan: Sweet Pumpkin, Minimi
Tanggal lahir: 1 Januari 1986
Tempat lahir: Ilsan, Provinsi KyungGi
Tinggi badan: 175 cm
Berat badan: 57 kg
Golongan darah: A
Agama: Kristen
Posisi: lead vocal
Saudara: adik laki-laki Lee Sungjin
Keahlian/Hobi: bela diri China, akting, nonton film, main musik
Pendidikan: pindah dari Seoul Arts University; sekarang mahasiswa di Myongji University
Cewek ideal: Cewek yang imut, pendek, dan baik hati
Sungmin oppa ini member yang paling pinter macem-macem jenis bela diri 

Eunhyuk
Nama asli: Lee Hyukjae
Nama Mandarin: En He
Nama panggilan: Jewel Guy/Cowok Permata, Monkey/Monyet (dari Shio China)
Tanggal lahir: 4 April 1986
Tempat lahir: Goyangshi NeungGok
Tinggi badan: 176 cm (di Yashimmanman disebutin tinggi badannya +/- 2 cm jadi 174 cm)
Berat badan: 58 kg
Golongan darah: O
Agama: Kristen
Posisi: lead dancer, rapper, sub-vocal
Saudara: kakak perempuan Lee Sora (1984)
Keahlian/Hobi: tarian segala jenis, olahraga, dengerin musik
Pendidikan: Mahasiswa di Pai Chai University
Cewek ideal: Cewek berkulit putih, imut, dan pendek

Donghae
Nama asli: Lee Donghae
Nama Mandarin: Dong Hai
Nama panggilan: Fishy (sebenarnya hanya “Fish” tapi cara nyebutnya dalam bahasa Korea jadi kayak Fishy), Donghae Bada (East Sea/Laut Timur), Pinocchio (dinamain Heechul), Dorobbong (bagian dari Bbong bersaudara dengan Heechul dan U-Know Yunho), Tiger/Macan (dari Shio China)
Tanggal lahir: 15 Oktober 1986
Tempat lahir: Mokpo, Provinsi Jeolla Selatan
Tinggi badan: 175 cm
Berat badan: 60 kg/132 lb (Donghae bilang di Itta Upta 4/4/09 beratnya 59kg)
Golongan darah: A
Agama: Kristen
Posisi: lead dancer, rapper, sub-vocal
Saudara: kakak laki-laki Lee Donghwa
Keahlian/Hobi: menari, olahraga, nyanyi, nonton film
Pendidikan: Mahasiswa di Myongji University (tapi kemaren pernah denger dia drop out… bener gak sih? Mudah-mudahan sih nggak…)
Cewek ideal: Cewek yang pedulian dan keibuan

Siwon
Nama asli: Choi Siwon
Nama Mandarin: Shi Yuan
Nama panggilan: Simba (dinamain Heechul), Horse/Kuda (dari Shio China, tapi dia diolok-olok sama anak-anak SuJu dengan Ma Siwon yang kurang lebih artinya sama (kayaknya…)), The Lord No.1 Fan/Fans Tuhan No.1
Tanggal lahir: 10 Februari 1987 (yang asli: 7 April 1986)
Tempat lahir: Seoul Gangnam
Tinggi badan: 183 cm
Berat badan: 65 kg
Golongan darah: B
Agama: Kristen
Posisi: sub-vocal
Saudara: adik perempuan Choi Jiwon
Keahlian/Hobi: nyanyi, nari, akting, Taekwondo, bahasa Mandarin, main alat musik drum
Pendidikan: Mahasiswa di Inha University (Edukasi fisik, tapi bukan teologi, aneh yah…?)
Cewek ideal: Cewek Kristen dengan rambut bergelombang
Dia member Super Junior yang paling taat sama agamanya. Siwon oppa juga disebut cowok paling sporty di Super Junior. Tapi dia selalu punya kebiasaan tiap kali ngomong, yaitu: gesture! Alias gerak-gerik tubuh. Bahkan dia dijuluki The King Of Gestures di Super Junior Exploring Human Body! Tapi, dia juga member yang tergolong sensitif.

Ryeowook
Nama asli: Kim Ryeowook
Nama Mandarin: Li Xu
Nama panggilan: Eternal Maknae (artinya “selama 10.000 taun tetep jadi yang termuda”)
Tanggal lahir: 21 Juni 1987
Tempat lahir: Inchon Bupyung Sanggokdong
Tinggi badan: 173 cm
Berat badan: 58 kg
Golongan darah: O
Agama: Kristen
Posisi: lead-vocal
Saudara: anak tunggal
Keahlian/Hobi: nyanyi, komposisi (musik)
Pendidikan: Mahasiswa di Inha University, Seni Teater
Cewek ideal: Cewek pendek yang bisa nyanyi
Kibum
Nama asli: Kim Kibum
Nama Mandarin: Ji Fan
Nama panggilan: Snow White/Putri Salju, Yangban Kim (semuanya dinamain oleh Heechul)
Tanggal lahir: 21 Agustus 1987
Tempat lahir: Seoul
Tinggi badan: 179 cm (di Yashimmanman dinyatain tingginya yang sebenarnya 177 cm)
Berat badan: 58 kg
Golongan darah: A
Agama: Kristen
Posisi: rapper
Keahlian/Hobi: akting, berlatih bernyanyi, berlatih ekspresi wajah
Saudara: adik perempuan Kim Saehee
Pendidikan: tidak diketahui…? (Misterius amat sih nih anak…?)
Cewek ideal: Cewek dengan mata yang indah dan memberikan perasaan kepadanya waktu melihatnya
dalam arti laen Chemistry dapet gito**Haaha

Kyuhyun
Nama asli: Cho Kyuhyun
Nama Mandarin: Gui Xian
Nama panggilan: Kim Kyu (dinamain Heechul), Game Kyu, Jumong Kyu , Chic Kyu, Maknae, dll! (Males tulis semuanya, soalnya aku denger-denger Kyuhyun punya 967 nama panggilan…)
Tanggal lahir: February 3, 1988
Tempat lahir: Seoul Nohwon
Tinggi badan: 180 cm
Berat badan: 68 kg
Golongan darah: A
Agama: Kristen
Posisi: lead-vocal
Saudara: kakak perempuan Cho Ahra (1985)
Keahlian/Hobi: nyanyi, dengerin musik, nonton film, game komputer
Pendidikan: Mahasiswa di Kyunghee University, Post Musik Modern
Cewek ideal: Cewek yang cantik dan beragama Kristen, mempunyai kaki yang indah, mirip dengan Kim Taehe.
 
Member paling muda di Super Junior dan masuk Super Junior juga yang paling akhir. Kyuhyun oppa juga suka banget maen game, bahkan dijulukin GameKyu! waah sama dong kaya aku**haaha

selesai juga postingan.ny lega,,

Minggu, 10 April 2011

Lyric One Fine Spring Day - Ryewook

봄날 (One Fine Spring Day) (Song by 려욱/Ryeowook)
- 슈퍼주니어 [Super Junior] -

4th Album '미인아 (Bonamana)'

Lyrics (작사): Yjkw25/ Gwon Yun-jeong (권윤정)
Composition (작곡): MAGNUS ANDERSSON
Arranged (편곡): MAGNUS ANDERSSON


Minggu, 03 April 2011

Profil SUJU part 1

Profil Personil Super Junior 

Leeteuk
 Latar belakang

Nama lahir : Park Jung-Soo
Nama lain : Leeteuk, Eeteuk, Teuk
Genre : Pop, dance, R&B, trot
Pekerjaan : Penyanyi, penari, aktor, Presenter, penyiar radio, MC
Instrumen : Piano, gitar
Tahun aktif : 2005-sekarang
Perusahaan rekaman : SM Entertainment
Terkait dengan : SM Town, Super Junior, Super Junior-T, Super Junior-Happy

Park Jung-soo (lahir 1 Juli 1983; umur 26 tahun), lebih dikenal dengan nama panggung Leeteuk, adalah aktor, penyanyi dan presenter asal Korea Selatan. Ia adalah leader boy band Super Junior. Nama panggungnya memiliki arti "special".

Kim Heechul


Latar belakang

Nama lahir : Kim Hee-chul
Asal : Seoul, Korea Srlatan
Genre : Pop, dance, R&B, trot
Pekerjaan : penyanyi, penari, aktor, Presenter, MC, model
Instrumen : Piano, drums
Tahun aktif : 2005–present
Perusahaan rekaman : SM Entertainment
Terkait dengan : SM Town, Super Junior, Super Junior-T
Situs web : www.rellagyo.com

Kim Hee-chul (lahir 10 Juli 1983; umur 26 tahun) lebih dikenal dengan nama Heechul, adalah aktor, model dan penyanyi asal Korea Selatan. Ia adalah salah satu anggota boy band Super Junior. Ia memiliki nama panggilan "Heenim" (희님) yang diberikan oleh para penggemarnya dan juga media.

Han Geng





Han Kyung
Tanggal Lahir : 9 Februari, 1984
Tinggi/Berat Badan : 181cm, 66kg
Kewarganegaraan : Cina
Hobby : Game Komputer
Bakat: Dansa Tradisional Cina dan Balet
* Han Kyung menjadi personil Super Junior setelah menjadi juara dalam lomba “H.O.T. China” yang diselenggarakan oleh SM Entertainment di Cina tahun 2001.


Yesung

Kim Jong-woon (lahir di Seoul, Korea Selatan, 24 Agustus 1984; umur 25 tahun;
Lebih dikenal sebagai Yesung) adalah aktor dan penyanyi asal Korea Selatan.
Ia merupakan anggota dari Super Junior. Ia juga berperan dalam film Attack on the Pin-Up Boys (2007)

Ia pernah menjadi host sebuah radio dengan progam radionya sendiri, M.I.R.A.C.L.E for You, yang telah mengakhiri siarannya pada September 2007. Nama Panggungnya, Yesung (Hanja: 藝聲) adalah terjemahan dari "art-like voice" atau "suara yang berseni" dan diambil dari frase "예술가의 성대", yang berarti "paduan suara dari seorang seniman".



Kang-In
  Kim Young-Woon (lahir 17 Januari 1985; umur 25 tahun) adalah seorang penyanyi pop Korea yang lebih dikenal dengan nama panggung Kang-In.
Selain sebagai penyanyi, dia juga dikenal sebagai aktor, MC, presenter, dan menjadi salah satu anggota dari boy band Super Junior. Nama 'Kang-In' (mandarin: 強仁)yang berarti mempunyai kebajikan yang kuat, diberikan karena berdasarkan karakter personalnya.
Shindong

Latar belakang

Nama lahir :Shin Dong-hee
Nama lain : Shindong
Asal : Seoul, South Korea
Genre : Pop, dance, R&B, trot
Pekerjaan : penyanyi, penari, aktor, penyiar radio, MC
Instrumen : Piano, guitar
Tahun aktif : 2005–present
Perusahaan rekaman : SM Entertainment
Terkait dengan : SM Town, Super Junior, Super Junior-T, Super Junior-Happy



Shin Dong-hee (lahir 28 September 1985; umur 24 tahun), lebih dikenal dengan Shindong adalah penyanyi dan aktor asal Korea Selatan. Ia adalah anggota boy band Super Junior.








BERSAMBUNG  ..
Sisanya ada di part 2, ...


Sabtu, 02 April 2011

Alasan Jatuh Cinta

Cinta boleh milik siapa aja, kapan aja dan dimana aja. Kalo' dipikir-pikir aneh ya. Kenapa sih kita manusia, bisa jatuh cinta. Ada bermacam-macam alasan nih untuk kalian semua.
1. Kebutuhan Biologis
2. Butuh Teman Curhat
3. Dibilang kuper atau g keren 
4. Perlu Motivator
5. Tidak DApat Hidup Sendiri
6. Perlu Perhatian
7. Saling suka/cinta 

Kamis, 03 Februari 2011

Pentingnya Istiqamah dalam hidup

Dari Abu Amr, dikatakan Abi Amrah (Sufyan) bin Abdullah r.a., berkata:''Yaa Rasulullah ajarkan kepadaku tentang islam, suatu perkataan yang aku tidak menanyakan lagi kepada seseorang selain engkau'', Nabi bersabda:''Katakanlah, aku beriman kepada Allah berlakulah lurus (istiqamah).(H.R.Muslim)
Sudah jelaskan teman . .
kalo gitu, kita harus istiqamah pada apa yang kita yakini.
coba kita belajar dari sejarah, untuk mempertahankan keyakinanya kepada Allah, sahabat Bilal rela lo dijemur di bawah terik sinar matahari, dicambukterus tubuhnya ditindih dengan batu besar.
dan ada juga beberapa sahabat rela untuk pergi meninggalkan kampung halamannya yang dicintainya menuju Madinah (hijrah), sementara harta bennda, anak, istri dan juga keluarganya ditinggalkan begitu saja.
Waduuh, gimana klo kita yang mengalaminya, sanggup ga mempertahankan keyakinan kalian ?
Begitu besar pengorbanan mereka demi mempertahankan keyakinannya. Maka dari itu kita harus rela melakukan apapun demi keyakinan yang kita yakini.      Allah berfirman : ''sesungguhnya orang-orang yang berkata: ''Tuhan kami adalah Allah'', kemudian mereka meneguhkan pendirian mereka, maka melaikat-malaikat akan turun kepada mereka (dengan mengatakan): ''Janganlah kamu merasa takut dan janganlah kamu merasa bersedih hati dan bergenbiralah kamu dengan (memperoleh) surga yang telah dijanjikan Allah kepadamu''.(Q.S. Fussilat(41):30)